Diluar Arena
Home > Berita > Diluar Arena
29 Oktober 2024
Mutiara Ayu Puspitasari sebagai kapten tim Merah Putih pada WJC 2024, menyambut bangga apresiasi yang diberikan kepada tim yang telah berpeluh keringat berjuang sekuat tenaga demi meraih Piala Suhandinata. Mengingat, keberhasilan ini sekaligus menobatkan Indonesia sebagai negara yang berhasil dua kali menjadi juara Piala Suhandinata, dimana sebelumnya diraih pada tahun 2019....
15 Oktober 2024
Tim bulutangkis Indonesia yang sukses menjuarai ajang BWF World Junior Championships 2024 (WJC 2024) dengan memboyong Piala Suhandinata tiba di Tanah Air. Rombongan disambut meriah di Terminal 3 Kedatangan Internasional Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Banten, Senin (14/10) malam....
19 Juli 2024
Hari ini (19/07), Badan Bulutangkis Dunia (BWF) merilis pemain-pemain yang akan mengikuti turnamen Korea Open yang akan berlangsung tanggal 27 Agustus – 1 September 2024 mendatang. Di turnamen ini, Indonesia mendaftarkan sejumlah pemainnya. Dua pasangan baru Indonesia meneruskan perjuangan akan meneruskan perjuangannya di turnamen ini....
12 Juli 2024
Hari ini (12/07), Badan Bulutangkis Dunia (BWF) merilis pemain-pemain yang akan mengikuti turnamen Japan Open yang akan berlangsung tanggal 21-25 Agustus mendatang....
27 Juni 2024
Olimpiade Paris 2024 tinggal menghitung hari. Berbagai persiapan dilakukan oleh tim Indonesia untuk meraih hasil maksimal dari sana....
21 Juni 2024
Kabar gembira bagi warga Bogor, Jawa Barat dan sekitarnya. Telah hadir klub mitra PB Djarum di Kota Hujan tersebut, yaitu KayP1 Badminton Club. Klub mitra PB Djarum yang ke-26 tersebut berlokasi di Jl. Nagrak Kelurahan Situ Gede Kecamatan Bogor Barat Kota Bogor....
30 Mei 2024
Menjadi peraih medali emas Olimpiade adalah impian setiap atlet bulutangkis. Namun, kita tahu bahwa tak ada jalan pintas menuju ke sana, semua butuh perjuangan dan komitmen yang tinggi. Sebuah tantangan yang tak main-main buat seorang atlet. Akan tetapi, Greysia Polii tetap memberanikan diri untuk bermimpi menjadi juara di pesta olahraga akbar empat tahunan tersebut....
17 Mei 2024
Pemain ganda putri, Ribka Sugiarto memutuskan mundur sebagai atlet bulu tangkis Indonesia. Keputusan pensiun ini disampaikan PBSI pada Kamis (16/5), dalam konferensi pers yang berlangsung di Pelatnas Cipayung, Jakarta Timur....
29 April 2024
Geraldine Alexandra Bolang adalah atlet spesialis ganda putri dan campuran PB Djarum. Gadis kelahiran Jakarta, 16 Februari 2006 itu mulai bergabung di PB Djarum pada tahun 2022. Selang satu tahun bergabung, pemain yang akrab disapa Gege itu berhasil mampu menunjukkan kemampuannya dengan menjuarai ajang Juara Grand Padma Kejurprov PBSI Jateng 2023 nomor ganda putri....
28 April 2024
Mantan pelatih ganda putra U19 PB Djarum, Puri Setyo Indra secara resmi memutuskan mengundurkan diri sebagai pelatih pada Minggu (28/4). Hal itu disampaikan di sela-sela perayaan ulang tahun PB Djarum yang ke-55 tahun....