Turnamen Internasional
Home > Berita > Turnamen Internasional
10 Maret 2014
Akhirnya Indonesia mengakhiri puasa gelar ganda putra di ajang All England. Merah putih yang terakhir meraih gelar di turnamen tertua melalui Candra Wijaya/Sigit Budiarto di tahun 2003 silam. Akhirnya mengakhiri puasa gelar melalu...
09 Maret 2014
Indonesia berhasil meloloskan wakil ganda campurannya ke final All England 2014. Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir berhasil memenangkan laga semifinal yang digelar kemarin (7/3) di National Indoor Stadium, Birmingham. Berhadapan denga...
09 Maret 2014
Hari ini (8/3) akan menjadi hari bersejarah bagi bulutangkis Indonesia jika Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir mampu kembali keluar sebagai kampiun All England Super Series Premier 2014. Ini merupakan kali ketiga mereka menembus partai...
09 Maret 2014
Penghuni ranking satu dunia sektor ganda putra, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akhirnya berhasil melangkah ke partai puncak All England 2014. Tahun lalu, perjalanan mereka terhenti di babak semifinal. Namun kali ini, menghadapi wa...
09 Maret 2014
Satu-satunya wakil PB Djarum yang tersisa diajang German Junior 2014, Marsheilla Gischa Islami/Ramadhani Hastiyanti Putri akhirnya harus menghentikan langkah mereka di babak semifinal pada Sabtu (8/3). Juara Dutch Junior ini sebet...
08 Maret 2014
Pasangan ganda putra nomor satu Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan semakin mendekati ambisinya untuk bisa merebut gelar juara All England Super Series Premier 2014. Pada laga perempat final kemarin (7/4), juara Djarum Indon...
08 Maret 2014
Kubu merah putih mungkin sempat tegang saat menyaksikan pertandingan tadi malam (7/3). Pasangan andalan merah putih, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir harus memainkan game ketiga untuk menentukan siapa yang berhak melaju ke semifinal ...
08 Maret 2014
Indonesia memang kini tak hanya mengenal atlet asal Pelatnas di kancah bulutangkis dunia. Mereka yang berada di luar Pelatnas pun masih bisa berkarir di bulutangkis. Salah satunya adalah pasangan ganda putra Markis Kido/Markus Fer...
08 Maret 2014
Ada faktor lain yang menentukan hasil sebuah pertandingan jika anda percaya yaitu keberuntungan. Mungkin itulah yang dialami oleh Rian Agung Saputro/Angga Pratama di babak perempat final All England 2014. Berhadapan dengan ganda J...
08 Maret 2014
Wakil terakhir ganda putri Indonesia di All England Super Series Premier 2014, akhirnya harus terhenti juga. Pasangan Pia Zebadiah Bernadet/Rizky Amelia Pradipta untuk keempat kalinya harus mengakui keunggulan ganda Jepang, Misaki...