23 Januari 2025
Langkah tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie semakin mantap di Daihatsu Indonesia Masters 2025. Ia baru saja berhasil menembus babak perempat final, setelah menang dari Lin Chun Yi (Taiwan). Dalam laga yang digelar di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (23/1), Jonatan merebut kemenangan melalui rubber game 21-9, 10-21, 21-15.
...