Tontowi Ahmad
16 Desember 2017

Ganda campuran Indonesia Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir akhirnya harus terhenti di babak semifinal pada kejuaraan bulutangkis BWF World Superseries Final 2017. Di semifinal yang digelar pada Sabtu (16/10), pasangan yang disapa Owi/Butet ini dipaksa menyerah di tangan ganda Tiongkok Zheng Siwei/Chen Qingchen.

16 Desember 2017

Laga semifinal BWF World Superseries Finals 2017 di nomor ganda campuran akan mempertemukan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir melawan Zheng Siwei/Chen Qingchen. Pertarungan yang akan digelar siang ini (16/12) waktu Dubai, akan menjadi pertemuan kelima bagi dua ganda papan atas dunia ini.

15 Desember 2017

Ganda campuran andalan tanah air di BWF World Superseries Finals 2017, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir akhirnya harus puas menjadi runner up grup B. Pasangan yang akrab disapa Owi/Butet ini harus menelan kekalahan di laga terakhir Grup B kontra Wang Yilyu/Huang Dongping pada Jum'at (15/12) siang waktu Indonesia.

15 Desember 2017

Memasuki hari ketiga kejuaraan bulutangkis BWF World Superseries Finals 2017 akan memainkan sisa pertandingan di penyisihan grup. Di nomor ganda campuran, dari dua wakil Indonesia yang bertanding hanya satu pasang saja yag sudah di pastikan akan melaju ke babak semifinal.

14 Desember 2017

Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir berhasil memetik kemenangan kedua hari ini (14/12). Bertanding di grup B pada kejuaraan bulutangkis BWF World Superseries Finals 2017, ganda campuran utama Indonesia ini membukukan kemenangan dari ganda campuran asal Malaysia Tan Kian Meng/Lai Pei Jing.

14 Desember 2017

Hari kedua BWF World Superseries Finals 2017 yang akan digelar hari ini (14/12) mulai pukul 09.00 waktu setempat atau pukul 12.00 WIB pastinya akan diwarnai laga seru. Diprediksikan laga sengit pun akan menghiasi pertandingan di Dubai. Tiga wakil Indonesia pun akan melakoni laga kedua mereka.

TENTANG TONTOWI AHMAD
Tempat/Tgl. Lahir : Banyumas, 18 Juli 1987
Peringkat Dunia :

Ganda Campuran


Peringkat Nasional :

Ganda Campuran


Email : ahmadtontowi@yahoo.com
Tahun Bergabung : 2005
Kategori Pertandingan : Ganda Campuran
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Dorongan dari orang tua