Berita Terkini
Home > Berita > Berita Terkini
12 April 2017
Kejuaraan bulutangkis Singapore Open Super Series 2017 sepertinya bukan tempat keberuntungan bagi ganda campuran Indonesia. Lima tempat di babak utama yang dimilki ganda campuran Indonesia akhirnya hanya tersisa dua saja. Harapan kini bertumpu pada pasangan Praveen Jordan/Debby Susanto dan Irfan Fadhilah/Weni Anggraini....
11 April 2017
Tak tanggung-tanggung, Indonesia menurunkan kekuatan penuh di kejuaraan bulutangkis Singapore Open Super Series 2017. Tercatat lima ganda campuran Indonesia yang bertanding di babak utama akan beradu keberuntungan di kejuaraan yang menawarkan hadiah total sebesar USD 350.000....
11 April 2017
Tanpa harus memeras keringat, pemain tunggal putra Indonesia, Ihsan Maulana Mustofa langsung bisa bermain di babak utama pada kejuaraan bulutangkis Singapore Open Super Series 2017....
10 April 2017
Banjarmasin menjadi kota kedua Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2017, babak akhir sudah selesai digelar pada Senin (10/4). Dari 119 orang peserta yang lolos ke tahapan turnamen dan bertarung di GOR Banjar Baru, 16 orang diantaranya dipastikan melangkah ke grand final di kota Kudus pada September mendatang....
10 April 2017
Bryan Dave Limbowo (0133) asal Parigi Moutono tidak menyangka akan mendapat super tiket tambahan dari tim pencari bakat Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2017....
10 April 2017
Peserta nomor 0057 asal Kota Banjarbaru, Kartika Mayasari berhasil merebut satu super tiket untuk berlaga digrand final Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis di Kudus, September mendatang....
10 April 2017
Berhasil menjadi juara turnamen tertua di dunia, All England yang kini berlabel superseries premier tampaknya menjadi pintu babak baru bagi Kevin Sanjaya Sukamlujo/Marcus Fernaldi Gideon. Nama mereka pun kian diperbincangkan saat mereka sukses mempertahankan gelar di India Open Superseries pekan lalu....
09 April 2017
Indonesia akhirnya kembali melahirkan pemain bulutangkis hebat penerus kejayaan bulutangkis tanah air. Adalah pasangan ganda putra Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon yang membawa harum nama Indonesia di kancah bulutangkis dunia. Tiga kali bertanding sejak awal tahun 2017, tiga gelar juara bisa berada dalam genggaman tangan mereka....
09 April 2017
Luar biasa! Dalam keadaan kondisi yang kurang prima, pasangan ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon berhasil membuat hat-trick dengan merebut gelar juara tiga kali  secara berturut-turut di awal tahun 2017. Setelah dua gelar awal didapat dari All England Superseries Premier 2017 dan India Open Super Series 2017, gelar ketiga direbut dari kejuaran Malaysia Open Superseries Premier 2017....
09 April 2017
Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2017 di GOR Berkat Abadi, Banjarbaru, Minggu (9/4), sudah memasuki hari kedua. Hasilnya 48 orang peserta berhak untuk mengikuti tahapan turnamen selanjutnya....