Agatha

Agatha Imanuela

Perjuangn pasangan ganda putri Pelatnas PBSI Cipayung, Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti harus puas finis di posisi kedua pada ajang  Jaya Raya International Junior Grand Prix 2017.

Kejutan  berhasil diciptakan oleh pasangan ganda putri U19 wakil Pelatnas PBSI Cipayung yang juga merupakan atlet asuhan PB Djarum, Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti. Di laga babak semifnal Jaya Raya International Junior Grand Prix 2017 yang digelar pada Sabtu (15/4).

Selain Malaysia Open Superseries Premier 2017 yang berlangsung pekan ini, pebulutangkis junior tanah air juga tengah berjuang untuk meraih gelar. Mereka berlaga di Thailand Junior International Challenge yang digelar di Bangkok, Thailand.

Agatha Imanuela adalah salah satu atlet PB Djarum yang berhasil memperkuat tim bulutangkis Indonesia di Pelatnas PBSI. Gadis kelahiran kota Tangerang tahun 2000 ini bergabung di nomor ganda putri pratama bersama dengan 6 rekannya di klub Djarum.

Langkah tim putri wilayah Jateng-DI Yogyakarta terhenti di babak semifinal Blibli.com Superliga Junior 2016. Berlaga Kamis, (24/11) tadi, tim Wilayah Jateng-DI Yogyakarta dipaksa menyerah oleh tim putri Jaya Raya Jakarta dengan skor 1-3 bertempat di GOR Djarum Magelang, Jawa Tengah.

PB Djarum sudah memastikan akan memiliki gelar ganda putri U17 di arena Blibli.com Badminton Asia U17 & U15 Junior Championships 2016. Hal ini terjadi setelah di partai puncak yang digelar pada Minggu (9/10) sore, unggulan pertama Febriana Dwipuji Kusuma/Ribka Sugiarto berjumpa dengan rekan satu timnya yang merupakan unggulan dua, Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti.