Alifia Intan Nurrokhim
05 Oktober 2018

Pemain lulusan Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2014 asal Wonogiri Alifia Intan Nurrokim lolos ke babak final Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Kalimantan Timur Open 2018 di Balikpapan. Satu tiket final diraih Alifia usai menang dalam pertarungan panjang tiga game atas wakil Jaya Raya Jakarta Debora Pungky Cahyadewi.

 

 

01 Oktober 2018

Alifia Intan Nurrokim salah satu pemain tunggal putri PB Djarum yang berlaga di dua nomor berbeda pada kejuaraan Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Kalimantan Timur Open 2018. Turun di dua nomor, bukanlah menjadi beban bagi pemain lulusan Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2014 itu. Meski di nomor tunggal taruna putri, Alifia menargetkan gelar juara

03 September 2018

Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2018 di Kudus yang baru akan berlangsung besok, Sealasa (4/9) di GOR Djarum Jati Kudus, kedatangan salah satu tim pencari bakat yang merupakan legenda bulutangkis tanah air, Tan Joe Hok.

30 Juli 2018

Pasangan campuran Indonesia Ronald/Annisa Saufika berhasil melewati ringtangan pertama kejuaraan BWF World Championships 2018. Meski menang tapi tak mudah bagi Ronald/Annisa untuk menaklukan pasangan Perancis Bastian Kersaudy/Lea Palermo pada laga pertama tadi bertempat di Nanjing, Tiongkok, Senin (30/7).

11 Juli 2018

Kejuaraan Thailand Open 2018 sudah memasuki hari kedua bertempat di Nimibutr Stadium Bangkok, Rabu (11/7).  Pemain tunggal putri Indonesia Dinar Dyah Ayustine berhasil melewati rintangan pertamanya. Berjumpa dengan pemain yang lebih diunggulkan asal Malaysia Ying Ying Lee, Dinar menang dengan dua game langsung.

 

04 Juli 2018

Istora Senayan sudah terkenal dengan keangkerannya di kalangan dunia bulutangkis. Aura Istora  sudah banyak membuat pebulutangkis handal tumbang. Begitu masuk arena sampai berada di tengah lapangan, para pemain langsung merasakan atmosfir yang berbeda dari lapangan yang memang  sudah lama di jadikan tempat penyelenggaraan kejuaraan bulutangkis.

TENTANG ALIFIA INTAN NURROKHIM
Tempat/Tgl. Lahir : Wonogiri, 18 Mei 2001
Tahun Bergabung : 2014
Kategori Pertandingan : Tunggal Putri
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Gara-gara liat kakak main bulutangkis, jadi keikut pengen main