Bertempat di GOR Djarum Jati, Kudus, Jawa Tengah, Jumat (11/12), pertandingan ganda putra U-19 dan Dewasa telah berlangsung. Pasangan unggulan kedua Muhammad Rayhan Nur Fadillah/Rahmat Hidayat mengalahkan juniornya Muhammad Al Farizi/Raditya Arvel Octaviano dengan angka akhir 21-6 dan 21-10.
Pebulu tangkis spesialis ganda PB Djarum yang kini berstatus magang di Pelatnas PBSI Rahmat Hidayat hari Rabu (17/6) ini telah merayakan hari lahirnya yang ke 17 tahun.
Pebulutangkis ganda putra juara Ducth Junior International 2020 Rahmat Hidayat mengisi waktu luangnya dengan menyalurkan salah satu hobbynya yaitu bermain game online.
Pada awal tahun 2020 kemarin, tepatnya di bulan February hingga bulan Maret lalu. Para pebulutangkis junior Indonesia melakukan tour turnamen ke benua eropa. Mereka turun di tiga turnamen junior di negara Italia, Belanda dan Jerman.
Pebulutangkis spesialis ganda binaan PB Djarum kelahiran Batam 2003 bernama lengkap Rahmat Hidayat, sejak awal tahun 2020 ini mendapat kesempatan oleh PBSI untuk berlatih bersama dengan para pemain terbaik Indonesia di Pelatnas.
Pasukan muda Indonesia yang tengah menjalani serangkaian kejuaraan bulutangkis di belahan Eropa membawa hasil yang mengensankan. Kabar terakhir dari kejuaraan German Open 2020, pasangan ganda putra Indonesia Muhammad Rahmat Nur Fadillah/Rahmat Hidayat sukses mempersembahkan runner up. Dengan hasil ini membuat Rahmat/Rayhan semakin mengukuhkan kiprah mereka sebagai ganda masa depan Indonesia.