Pasangan campuran besutan PB Djarum Rahmat Hidayat/Febi Setianingrum akhirnya melalui babak pertama kejuaraan Dutch Junior International 2020 bertempat di Badminton Degiro Hall, Kamis (27/2) ini.
Hasil gemilang sukses ditorehkan Rahmat Hidayat, yang merupakan atlet ganda muda PB Djarum. Pemain kelahiran Batam, 17 Juni 2003 itu sukses menyabet sebanyak 12 gelar juara di sepanjang tahun 2019 lalu. Puncaknya, ia berhasil tampil mengejutkan di ajang Kejuaraan Nasional PP PBSI 2019 U19, dengan keluar sebagai juara ganda putra bersama Muhammad Rayhan Nur Fadillah.
Pasca magang Pelatnas PBSI awal tahun 2020 ini, ganda putra besutan PB Djarum, Rahmat Hidayat/Rayhan Nur Fadillah, semakin terpacu untuk bisa terus berprestasi. Juara Kejuaraan Nasional PBSI 2019 ini mengaku, target terbesarnya di tahun ini adalah ingin menjadi juara di ajang Asia Junior Championships (AJC) dan World Junior Championships (WJC).
Buah dari hasil juara ganda putra Kejuaraan Nasional PBSI 2019 U19, Rahmat Hidayat/Rayhan Nur Fadillah sejak tanggal 7 Januari 2020 lalu, mulai bermukim di Pelatnas PBSI Cipayung. Kedua atlet binaan PB Djarum ini dipanggil Pelatnas dan mendapat kesempatan untuk magang.
Tahun 2019 ini, menjadi tahun gemilang bagi Rahmat Hidayat. Pasalnya, Rahmat berhasil meraup gelar juara sebanyak 12 kali, baik itu turnamen tingkat Nasional maupun di tingkat International. Menurut pengakuan pebulutangkis kelahiran Batam 2003 itu bahwa dari 12 gelar juara yang didapatnya, tetapi juara di Kejuraan Nasional (Kejurnas) 2019 lebih berkesan baginya.
Ganda putra potensial besutan PB Djarum, Muhammad Rayhan Nur Fadillah/Rahmat Hidayat kembali tampil cemerlang di babak semifinal Pembangunan Jaya Cup 2019.