Intan Dwi Jayanti
19 Januari 2020

Pebulutangkis tunggal putri asal Spanyol, Carolina Marin akhirnya harus puas menjadi runner up di ajang Daihatsu Indonesia Masters 2020. Hasil tersebut ia terima setelah di laga final tadi, Minggu (19/1), dikalahkan oleh wakil Tahiland, Ratchanok Intanon dengan 21-19, 11-21, dan 21-18.

19 Januari 2020

Gelar juara tunggal putri di ajang Daihatsu Indonesia Masters 2020 berhasil diamankan pebulutangkis Thailand, Ratchanok Intanon. Intanon memastikan diri menjajaki podium tertinggi setelah di final tadi, Minggu (19/1), mampu mengandaskan wakil Spanyol, Carolina Marin lewat pertarungan tiga game dengan skor 21-19, 11-21, dan 21-18.

09 Januari 2020

Pebulutangkis tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung, terpaksa harus langsung terhenti di babak pertama Malaysia Masters 2019. Gregoria gagal melaju setelah di babak pertama kemarin, Rabu (8/1), kalah dari wakil Thailand, Intanon Ratchanok.

28 Juli 2019

Mantan pebulutangkis spesialis ganda campuran tanah air, Lilyana Natsir atau yang akrab disapa Butet, kembali terjun ke lapangan bulutangkis. Namun bukan untuk bertanding, melainkan ikut dalam Tim Pencari Bakat di ajang Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2019 yang saat ini tengah berlangsung di GOR KONI, Bandung.

27 Juli 2019

Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2019 yang akan dimulai besok, Minggu (28/7) hingga Selasa (30/7) di GOR KONI, Kota Bandung, nampaknya sangat disambut antusias oleh para atlet-atlet muda dari berbagai penjuru.

24 Juli 2019

Pebulutangkis tunggal putra Indonesia unggulan enam Jonatan Christie melewati rintangan pertama di kejuaraan Japan Open 2019 BWF World Tour Super 750. Rintangan pertama dilalui Jonatan usai mengalahkan pebulutangkis asal Gajah Putih Suppanyu Avihingsanon dalam duel dua game langsung 21-15 dan 23-21 tepat menit ke 47 bertempat di Musashinno Forest Sport Plaza, Rabu (24/7) ini.

TENTANG INTAN DWI JAYANTI
Tempat/Tgl. Lahir : Karanganyar, 23 September 1995
Peringkat Dunia :

Tunggal Putri


Peringkat Nasional :

Tunggal Putri


Email : intan_dwi@yahoo.com
Tahun Bergabung : 2008
Kategori Pertandingan : Tunggal Putri
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Tinggi Badan : 154
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Dorongan orang tua dan atas dasar kemauan sendiri