Rahmadhani Hastiyanti Putri
24 September 2023

Jelang laga BWF World Junior Mixed Team Championships 2023, ganda putri Indonesia Anisanaya Kamila/Az Zahra Ditya Ramadhani terus mematangkan persiapan. Pada sesi latihan yang berlangsung di arena pertandingan The Podium Spokane, Washington, Amerika Serikat, Sabtu (23/9), keduanya tampak serius dalam mendengarkan arahan pelatih.

22 September 2023

Setelah sukses menyajikan ‘All PB Djarum Final’ di Sirkuit Nasional (Sirnas) B Banten Open 2023 beberapa waktu lalu, tim tunggal putri U15 PB Djarum kembali mencetak sejarah baru di ajang Scarlet Badminton Open Tournament 2023. Tim yang bermarkas di Kudus itu sukses mengirim dua wakilnya ke final yang akan berlangsung besok, Sabtu (23/9) di GOR Nanggala Cijantung, Jakarta Timur.

19 September 2023

Hari ketiga (4/8/2023), turnamen 4 Nations Para Badminton International 2023 di Shieffeld, Inggris, berlangsung semakin menarik. Babak perempat final mulai dimainkan dengan menggunakan sistem gugur.

19 September 2023

Hari kedua turnamen 4 Nations Para Badminton International 2023, masih memainkan babak penyisihan grup. Para pemain tunggal putri Indonesia melanjutkan tren kemenangan.

19 September 2023

Qonitah Ikhtiar Syakuroh Memulai pertandingan perdana turnamen 4 Nations Para Badminton International 2023 kemarin (2/8/2023). Qonita yang tampil di nomor WS-SL4 berhadapan dengan Caroline Bergeron dari Prancis. Ia berhasil mengatasi lawannya tersebut.

10 September 2023

Leani Ratri Oktila/Khalimatus Sadiyah merebut gelar juara FOX’S Indonesia Para Badminton International 2023. Jagoan Indonesia itu mengalahkan pasangan gado-gado Tugce Celik (Turki)/Vaishnasi Puneyani (India) di GOR Sritex Arena Solo, Minggu (10/9).

TENTANG RAHMADHANI HASTIYANTI PUTRI
Tempat/Tgl. Lahir : Magelang, 28 Januari 1997
Peringkat Dunia :

Tunggal Putri


Peringkat Nasional :

Tunggal Putri


Email : Ramadhani_putri@yahoo.com
Tahun Bergabung : 2008
Kategori Pertandingan : Ganda Putri
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Tinggi Badan : 160
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Dorongan orang tua dan kemauan sendiri