Subakti
17 April 2015

Indonesia masih memiliki wakil pada kejuaraan bulutangkis China Masters Open Grand Prix 2015. Pasangan ganda campuran Edi Subaktiar/Gloria Emanuelle Widjaja kini menjadi

15 April 2015

Pebulutangkis ganda campuran Edi Subaktiar siap bertanding pada kejuaraan bulutangkis China Masters Grand Prix Gold 2015. Ia akan mewakili merah putih pada

27 Februari 2015

Tak sia-sia PBSI mengirim pemain-pemain muda ke Eropa untuk mengikuti kejuaraan Austrian Open 2015. Berbekal beberapa gelar juara yang diraih di kejuaran yang menyediakan hadiah total US$ 15.000,- peringkat dunia para pemain Indonesia terdongkrak.  Peringkat dunia yang naik signifikan terlihat pada dua ganda campuran lapis kedua Indonesia. Juara dan Runner up Austrian Open 2015 melesat naik dan semakin mendekati peringkat dua puluh lima besar dunia.

23 Februari 2015

Edi Subaktiar, pemain yang pernah menjadi juara Dunia Junior tahun 2012, kembali merengkuh gelar juara. Ia meraihnya bersama dengan Gloria Emanuelle Widjaja, pemain yang juga pernah menjadi Juara Dunia Junior. Di Austrian Open 2015, Edi/Gloria merebut gelar keduanya setelah Macau Open Grand Prix Gold 2014 lalu.

22 Februari 2015

Kabar menggembirakan datang dari  para muda mudi Indonesia yang tengah berada dari Eropa. Pasukan merah putih  berjaya pada kejuaraan bulutangkis Austrian Open 2015. Tiga gelar juara disumbangkan dari sektor ganda Indonesia setelah memenangkan babak final yag dimainkan kemarin (21/2).

22 Februari 2015

Nomor ganda campuran sudah dipastikan menjadi milik Indonesia bahkan sebelum pertandingan dimulai di Austrian Open 2015 kemarin (21/2). Hal ini terjadi setelah dua pasangan merah putih sukses melangkah ke final. Dua pasangan Indonesia memenangkan babak semifinal yang digelar di hari yang sama.