Uswatun Khasanah
Home > Profil > Alumni > Uswatun Khasanah
PRESTASI
- Juara Kejuaraan Nasional (Kejurnas) 2013 (Ganda Taruna Putri)
- Runner up Pertamina Open 2013 (Ganda Taruna Campuran)
- Runner up World Junior Championships 2013 (Beregu Campuran)
- Juara Astec Open IX tahun 2013 (Ganda Dewasa Putri)
- Juara Tangkas Spec Junior International Challenge 2013 (Ganda Putri)
- Semifinalis Asian Junior Championships 2013 (Beregu Campuran)
- Runner Up Sirnas Jawa barat 2013 (Ganda Taruna Putri)
- Juara Djarum Sirnas Jakarta 2013 (Ganda Taruna Putri)
- Runner up Djarum Sirnas Lampung 2013 (Ganda Taruna Putri)
- Juara Pertamina Open 2012 (Ganda Taruna Putri)
- Juara Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Jawa Timur 2012 (Ganda Taruna Campuran)
- Semifinalis BNI Astec Open VIII 2012 (Ganda Putri)
- Semifinalis Sirnas DKI Jakarta Open 2012 (Ganda Putri)
- Juara Axelindo Cilegon Open 2012 (Ganda Putri)
- Runner-up Djarum Sirnas Jambi 2012 (Ganda Putri)
- Semifinalis BNI Astec Open 2011 (Ganda Putri)
- Runner-up Djarum Sirnas Jakarta 2011 (Ganda Putri)
- Perempat finalis Piala Walikota Surabaya 2011 (Ganda Campuran)
- Runner Up Sirnas Bengkulu 2011 (Ganda Campuran)
- Perempat Finalis Sirnas Bengkulu 2011 (Ganda Putri)
- Semifinalis Astec Open 2010 (Ganda Campuran)
- Perempat Final Sirkuit Nasional Tegal 2010 (Ganda Putri)
- Semifinalis Sleman Open
- Semifinalis Master Cup 2006 (Surabaya)
DI BALIK PERJALANAN KARIER

Pertandingan paling mengesankan :
Kejurnas Jakarta 2006 meskipun kalah dibabak 8 besar dari Illa (Surya Naga) tapi permainan saya sudah maksimal

Pertandingan paling mengecewakan :
SOBC kalah dari One (Pelacab Malang) di 8 besar, pada pertandingan ini saya seringkaliĀ buat kesalahan sendiri

Lawan paling tangguh :
Ulfa A (Mutiara Bandung)

Rekan berlatih favorit :
Jessica, Maya

Pertama kali menjadi wakil negara pada :
-

MENGENAL LEBIH DEKAT

Hobi :
Jalan-jalan, dengerin musik, makan

Makanan favorit :
Bebek goreng, nasi goreng

Film favorit :
Doraemon, Naruto

Lagu favorit :
Jangan tangisi aku, terserah, kau dimana

Aktor/Aktris favorit :
Agnes Monica

Atlit favorit :
Lin Dan, Bao Chunlai

Acara TV favorit :
Cinta monyet, lemon tea

Cita-cita/harapan untuk bulu tangkis :
Menjadi juara dunia dan mendapat peringkat yang baik

Cita-cita bila tidak berkarir di bulu tangkis :
Menjadi pengusaha yang sukses

Karir saat ini :
Suka ngemil dan bercanda

TENTANG USWATUN KHASANAH
Tempat/Tgl. Lahir : Magelang, 03 Februari 1995
Peringkat Dunia :

Tunggal Putri


Peringkat Nasional :

Tunggal Putri


Email : muntzz_95@yahoo.com
Tahun Bergabung : 2008
Kategori Pertandingan : Ganda Putri
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Tinggi Badan : 166
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Awalnya melihat kakak latihan, setelah itu jadi tertarik bermain bulutangkis