Melangkah ke semifinal German Open Grand Prix Gold 2015, membuat Dionysius Hayom Rumbaka berjumpa dengan tunggal Korea, Son Wan Ho. Laga babak semifinal yang akan digelar hari ini (28/2) akan menjadi laga kelima bagi Hayom dan Son
Perjumpaan keempat Dionysius Hayom Rumbaka dan Hans Kristian Vittinghus terjadi di babak perempat final German Open 2015 yang digelar pada Sabtu (28/2) dini hari
Dionysius Hayom Rumbaka harus menunggu sampai partai terakhir babak 16 besar German Open 2015 untuk bisa mengetahui lawannya di semifinal hari ini (27/2). Hayom sudah terlebih dahulu memastikan diri untuk berlaga di babak perempat final turnamen yang berlabel Grand Prix Gold itu.
Atlet tunggal putra PB Djarum, Dionysius Hayom Rumbaka berhasil terus melaju di German Open 2015. Bertanding di babak ketiga pada Kamis (26/2) malam waktu Indonesia, Hayom berhasil mengatasi wakil Perancis dengan relatif mudah. Berjumpa dengan Lucas Corvee, Hayom mampu menang dengan skor meyakinkan 21-11 dan 21-12.
Wakil PB Djarum di German Open 2015, Dionysius Hayom Rumbaka sukses melangkah ke mulus ke babak ketiga. Di laga babak kedua yang digelar pada Kamis (26/2) dini hari waktu Indonesia, Hayom berhasil menang dua game langsung atas Valeriy Astrashchenkov.
Tunggal putra PB Djarum, Dionysius Hayom Rumbaka berhasil menjadi tunggal pertama merah putih yang memastikan diri untuk melangkah ke babak kedua German Open 2015. Di pertandingan yang digelar pada Rabu (25/2) dini hari waktu Indonesia, Hayom berhasil mengatasi unggulan 13 asal Taipei, Hsu Jen Hao dalam pertandingan tiga game.
Menonton teman-teman bermain bulutangkis