Sebanyak 64 atlet tunggal putra U-11 berhasil menyelesaikan misinya di babak pertama YUZU Isotonic Akmil Open 2021. Pertandingan hari pertama ini (28/10) menghabiskan babak kualifikasi dan babak pertama tunggal putra usia dini.
Pebulutangkis lulusan Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2015 Ovilia Riza Wulandari menang dua game langsung atas pebulutangkis asal Trinox Badminton, Dwinta Rahmayani pada pertandingan babak kedua Kejuaraan Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Sumatera Selatan Open 2019 bertempat di GOR Dempo Jakabaring, Palembang, Rabu (24/4) ini.
Pebulutangkis tunggal remaja putri besutan PB Djarum Kudus, Ovilia Riza Wulandari sukses mengantongi kemenangan pertama di ajang Djarum Sirkuit Nasional (Djarum Sirnas) Sulawesi Selatan Open 2018, yang berlangsung siang tadi, Rabu (8/8) di GOR Sudiang, Makassar.
PB Djarum juga berhasil mengirim satu wakilnya ke babak final nomor tunggal pemula putri lewat Ovilia Riza Wulandari. Di babak semifinal yang digelar Jumat (19/5) sore, ia mampu melenggang ke final usai menundukan wakil PB Mutiara Bandung, Alivia Nadifah Salma dengan kemenangan dua game langsung 21-12 dan 21-18.
Rizal Muhammad Sofyan/Ayu Gary Luna Maharani menjadi satu-satunya wakil PB Djarum di nomor ganda campuran taruna yang berhasil tembus ke babak perempat final Djarum USM Flypower Open 2017.
Ganda campuran taruna PB Djarum Rizal Muhammad Sofyan/Ayu Gary Luna Maharani berhasil ikuti jejak rekannya Naufal Ligo Saufik/Mia Dian Nurlia maju ke babak tiga Djarum USM Flypower Open 2017.