Pasangan ganda campuran Indonesia, Darren Aurelius/Bernadine Anindya Wardana berhasil menunjukkan performa gemilang di babak semifinal BNI Badminton Asia Junior Championships 2024. Melawan wakil Korea, Lee Hyeong Woo/Cheon Hye In, atlet binaan PB Djarum itu menang dua gim langsung, 21-9, 21-18, di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Sabtu (6/7).
Memasuki babak perempat final BNI Badminton Asia Junior Championships 2024, tujuh wakil Indonesia akan berjuang untuk merebut tiket semifinal akan dilangsungkan hari ini, Sabtu (6/7) pagi, di GOR Amongrogo, Yogyakarta.
Pasangan ganda campuran Darren Aurelius/Bernadine Anindya Wardana berhasil melaju ke babak perempat final BNI Badminton Asia Junior Championships 2024. Pasangan besutan PB Djarum ini berhasil mengalahkan wakil China, Xiao Gao Bo/Liu Jia Yue, dengan skor 17-21, 21-19, 21-11 di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Jumat (5/7).
Pasangan ganda campuran besutan PB Djarum, Darren Aurelius/Bernadine Anindya Wardana kembali unjuk kemampuan di turnamen BNI Badminton Asia Junior Championship 2024 nomor individu, yang dihelat di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Kamis (4/7).
Dua pemain muda berbakat dari PB Djarum, Darren Aurelius dan Bernadine Anindya Wardana, mendadak dipasangkan dan berhasil menunjukkan performa yang memukau di turnamen BNI Badminton Asia Junior Championships 2024. Turnamen ini dihelat di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Rabu (3/7).
Kabar gembira bagi warga Bogor, Jawa Barat dan sekitarnya. Telah hadir klub mitra PB Djarum di Kota Hujan tersebut, yaitu KayP1 Badminton Club. Klub mitra PB Djarum yang ke-26 tersebut berlokasi di Jl. Nagrak Kelurahan Situ Gede Kecamatan Bogor Barat Kota Bogor.