Surya

Surya Adi Pambudi

Lima ganda campuran junior PB Djarum yang turun di Yonex Dutch Junior International 2024 sukses melaju ke babak tiga, Kamis (29/2).

Adinta Mahya Ghaisani/Catrine Novatrianty Ignatius, ganda pemula putri asal PB Champions Magelang dan PB Champion Kudus, berhasil menjadi juara di Kejuaraan Klub Mitra PB Djarum 2024. Unggulan pertama turnamen ini mengalahkan Angela Margaret Sinyoman/Hillary Lilyana Supit (Talenta Manado) dua game langsung 21-18, 21-17.

Ganda putra Satwikrairaj Rankireddy/Chirag Shetty menjadi satu-satunya wakil tuan rumah yang tersisa di Yonex Sunrise India Open 2024. Berlaga di babak semifinal (20/1), keduanya mengalahkan Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia) lewat dua game langsung dengan skor 21-18, 21-14.

Dua gelar juara berhasil dibukukan Muhammad Voyage Afrisal Mahendra/Emanuel Joseph Surya Hartono, sebagai penanda jejak mereka di tahun 2023. Tercatat keduanya menjadi juara di Sirkuit Nasional A Jawa Tengah dan turnamen Swasta Nasional POLYTRON Gubernur Cup 2023.

Prestasi gemilang yang ditorehkan atlet ganda putri PB Djarum, Rinjani Kwinnara Nastine dan Isyana Syahira Meida di sepanjang tahun 2023, membuat keduanya didapuk sebagai atlet muda PB Djarum berprestasi di tahun 2023. Hasil itu berkat kesuksesan mereka mempersembahkan gelar juara di ajang Sirnas A Jabar, Sirnas A Jatim, Sirnas A Banten, Polytron Gubenur Cup, Sirnas Premier, Kejurnas Perorangan Taruna PBSI, Malaysia International Series, Malaysia Junior International

Ajang Daihatsu Indonesia Masters 2024 saat ini sudah memasuki babak semifinal, Sabtu (27/1), di Istora Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta. Penampilan yang ditunggu hari ini salah satunya pasangan campuran asal Tiongkok, Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong.