Pasangan putra unggulan ke-5 asal Indonesia, Yahya Adi Kumara/Yantoni Edy Saputra menuju babak ke tiga Asian Junior Championships 2015. Di babak ke dua, Kamis (2/7) malam, pasangan PB Djarum ini menghentikan langkah pasangan Hongkong, Chung Yonny/Likuen Hon melalui pertarungan rubber game bertempat di CPB Badminton Training Center, Bangkok, Thailand.
Pertarungan all Djarum di partai puncak pada nomor ganda campuran taruna. Di menangi oleh pasangan Yantoni Edy Saputra/Marsheilla Gischa Islami. Meraka pun meraih gelar juara, setelah mengalahkan Andika Ramadiansyah/Mychelle Crhystine Bandaso bertempat di Gor Asia Afrika, Jakarta, Sabtu (16/5) siang.
Pertandingan babak kedua nomor ganda campuran taruna Djarum Sirnas Jakarta Open 2015 berlangsung Kamis (14/5) pagi. Pasangan PB Djarum, Yantoni Edy Saputra/Marshella Gischa Islami menundukkan wakil dari Jepang, Naoki Yamazawa/Saya Azuma dengan dua game langsung bertempat di Gor Asia Afrika, Jakarta.
Babak final kejuaraan bulutangkis Thailand International Series 2015 akhirnya d kuasai oleh tuan rumah Thailand. Di partai puncak kemarin (10/5), Thailand menjadi raja di negeri sendiri.
Memasuki babak final kejuaraan bulutangkis Thailand International Series 2015, pasukan merah putih memastikan memiliki tiga wakil di babak puncak.
Memasuki hari ke-3 kejuaraan bulutangkis Thailand International Series 2015, nomor ganda putra putri sudah meyelesaikan babak kedua
Berasal dari hobi dan dukungan Orang tua