Ganda campuan remaja yang diunggulkan di posisi teratas, Dwiki Rafian restu/Aldira Rizki Putri berhasil tembus ke babak semifinal Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Sulawesi Utara Open 2017. Di laga perempat final yang digelar Kamis (16/3) siang, pasangan PB Djarum ini menang dua game langsung atas wakil Pusdiklat Telkom Bandung, Randi Aran Neri/Lusiana Nur Safitri
Pasangan baru di nomor ganda campuran remaja asal PB Djarum Alan Darmasaputra Kristanto/Aldira Rizki Putri berhasil tembus ke babak semifinal Pertamina Open IX Badminton Championships 2016. Pada laga perempat final, Kamis (1/12), Alan/Aldira menang dua game langsung atas pasangan asal CWI Tangerang Rahmat Hidayat/Febi Setianingrum di Gelanggang Remaja Tanjuk Priok, Jakarta Utara.
Ganda remaja putri non unggulan asal PB Djarum membuat kejutan di babak kedua Petamina Open IX Badminton Championships 2016. Aldira Rizki Putri/Fauzia Kartikasari berhasil menaklukan unggulan ke empat asal Exist Jakarta Melani Mamahit/Putri Larasati dengan dua game langsung di Gelangang Remaja Tanjung Priok Jakarta Utara, Selasa (29/11) tadi.
Ganda remaja putri PB Djarum Aldira Rizki Putri/Fauzia Kartikasari lolos ke babak dua Pertamina Open IX Badminton Championships 2016. Dan akan berjumpa dengan unggulan ke empat asal Exist Jakarta Melani Mamahit/Putri Larasati di Gelangan Remaja Tanjuk Priok, Jakarta Utara. Aldira pun mengakui tidak ada persiapan khusus bertemu dengan unggulan ke empat ini.
Bertanding tanpa beban, pasangan non unggulan PB Djarum Bernadus Bagas Kusuma Wardana/Aldira Rizki Putri buat kejutan. Pasalnya ganda campuran remaja ini taklukkan unggulan kedelapan asal Jaya Raya Jakarta Muhammad Irfan Zulfan Nurhakim Suseno pada laga semi final Astec Open XII Badminton Championships 2016 di GOR Sumantri Brojonegoro, Jakarta, Jumat (14/10) tadi
Laga kedua di nomor ganda campuran remaja, pasangan PB Djarum Bernadus Bagas Kusuma Wardana/Aldira Rizki Putri dipaksa menguras keringat. Pasalnya, Bernadus/Aldira menang tipis dari wakil Mutiara Cardinal Bandung Ragil Ricky Surya Hanaffi/Lohita Judhi Haryoto di GOR Sumantri Brojonegoro, Jakarta, Selasa (11/10) pagi.
Karena dulu sering sakit-sakitan, jadi buat olah raga agar tidak sakit