Intan Dwi Jayanti
07 Maret 2018

Hari kedua German Open 2018 mendatangkan kabar baik dari nomor ganda putri. Unggulan delapan, Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta berhasil melalui laga pertama mereka pada Rabu (7/3) sore waktu Indonesia.

28 Februari 2018

Muhammad Aldo Apriyandi yang juga lulusan Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2013 lalu berhasil melewati rintangan pertama di kejuaraan Dutch Junior 2018. Di babak pertama, Rabu (28/2) tadi, pemain tunggal putra binaan PB Djarum ini meraih kemenangan dua game langsung atas pemain Belgia Andreas De Winne .

28 November 2017

Tunggal taruna putri wakil Jawa Tengah Alya Rahma Mulyani melalui rintangan pertama Kejuaraan Nasional (Kejurnas) PBSI 2017. Alya di babak pertama, Selasa (28/11) mengalahkan Hilda Nur Fadilah asal Jawa Barat. Alya menang dua game langsung di GOR Sahabudin Pangkal Pinang.

07 November 2017

Bagas Kristianto Nugroho berhasil melewati rintangan babak kedua Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Jawa Timur 2017. Pemain lulusan Audisi Umum Djarum Beasiswa Bulutangkis 2011 ini menang dua game langsung atas Michael Detanto asal SGS PLN Bandung.

 

13 September 2017

Turnamen Korea Open Superseries 2017 memasuki hari kedua. Satu-satunya wakil Indonesia di nomor ganda putri juga sukses melewati rintangan pertamanya. Berhadapan dengan pasangan yang lebih diunggulkan asal Thailand, Rawinda Prajongjai/Jongkolphan Kititharakul di babak pertama, Rabu (13/9), pasangan Greysia Polii/Apriani Rahayu berhasil meraih kemenangan.

17 Juli 2017

Pemain yang diunggulkan di posisi empat asal PB Djarum Bagas Kristianto Nugroho berhasil melewati rintangan pertama. Bertemu dengan Abdullah Syami wakil dari Sarwendah Badmintion, Bagas menang dua game langsung pada babak pertama Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Premier Li Ning Jawa Barat Open 2017, bertempat di GOR KONI, Bandung, Senin (17/7).

TENTANG INTAN DWI JAYANTI
Tempat/Tgl. Lahir : Karanganyar, 23 September 1995
Peringkat Dunia :

Tunggal Putri


Peringkat Nasional :

Tunggal Putri


Email : intan_dwi@yahoo.com
Tahun Bergabung : 2008
Kategori Pertandingan : Tunggal Putri
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Tinggi Badan : 154
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Dorongan orang tua dan atas dasar kemauan sendiri