Intan Dwi Jayanti
14 Juli 2017

Pasangan ganda putra Indonesia Akbar Bintang Cahyono/Giovani Dicky Oktavan akan menantang unggulan kedua Nur Mohd Azriyn Ayub/Jagdish Singh asal Malaysia di babak perempat final pada kejuaraan bulutangkis Malaysia International Series 2017. Kepastian ini di dapat setelah Akbar/Giovani berhasil menembus babak perempat final usai menang dari ganda tuan rumah Amir Syazwan Al Razi Mohd Shahriman Bakhtir/Wee Gieen Tan.

29 Mei 2017

Para pemain tunggal putri Indonesia yang akan bertanding di kejuaraan bulutangkis Thailand Open Grand Prix Gold 2017 harus berjuang keras. Pasalnya di kejuaraan ini banyak pemain dunia menyatakan akan hadir. Tuan rumah Thailand jelas akan mencoba mengamankan gelar juara tunggal putri dengan menurunkan pemain-pemain terbaiknya seperti Ratchanok Intanon, Nitchaon Jindapol, Busanan Ongbamrungphan dan pemain muda Pornpawee Chochuwong. Mantan pemain nomor satu India, Saina Nehwal juga

20 Mei 2017

Gelar juara tunggal taruna putri  berhasil disabet oleh wakil PB Djarum, Alifia Intan Nurrokhim pada ajang Djarum Walikota Cirebon Open 2017. Ia berhasil menjadi juara setelah pada Minggu (20/5), ia mampu memenangkan "perang saudara" kontra rekan satu klubnya, Aisha Galuh Maheswari.

18 Mei 2017

Atlet tunggal putri PB Djarum, Alifia Intan Nurrokhim berhasil menyusul rekannya, Aisha Galuh Maheswari ke babak semifinal tunggal taruna putri di ajang Djarum Wali Kota Cirebon Open 2017 yang kini tengah berlangsung di GOR Bima, Cirebon.

 

17 Mei 2017

Laga "perang saudara" bakal tersaji di babak perempat final tunggal taruna putri Djarum Walikota Cirebon Open 2017 yang akan berlangsung besok, Kamis (18/5) di GOR Bima, Cirebon.

25 April 2017

Mochamad Fajar Ardi Pradana yang turun di nomor tunggal remaja putra, berhasil melewati rintangan babak dua Djarum USM Flypower Open 2017. Bertanding di Gelora USM Semarang, Selasa (25/4), atlet yang akrab disapa Fajar ini berhadapan dengan Zufar Hafizh Effendi yang merupakan wakil tuan rumah.

TENTANG INTAN DWI JAYANTI
Tempat/Tgl. Lahir : Karanganyar, 23 September 1995
Peringkat Dunia :

Tunggal Putri


Peringkat Nasional :

Tunggal Putri


Email : intan_dwi@yahoo.com
Tahun Bergabung : 2008
Kategori Pertandingan : Tunggal Putri
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Tinggi Badan : 154
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Dorongan orang tua dan atas dasar kemauan sendiri