Liem Swie King
09 Februari 2022

Selain ranking dunia (BWF World Ranking), Federasi bulutangkis dunia (BWF) juga mengeluarkan BWF Tour Ranking setiap hari Selasa, tiap pekan. BWF Tour Ranking ini merupakan pengumpulan poin dari turnamen-turnamen yang berkategori World Tour saja.

10 Agustus 2021

Usai perhelatan akbar Olimpiade Tokyo 2020 digelar beberapa waktu lalu, para atlet Indonesia yang berlaga mendapat tambahan poin. Namun begitu, dari tujuh wakil Indonesia yang berlaga di Olimpiade, seluruhnya tak beranjak dari posisi sebelumnya.

07 November 2020

Menyebut namanya, pecinta bulutangkis tanah air bisa langsung menyebut julukan baginya. Liem Swie King adalah sang pemilik “King Smash”, smash yang pada masanya menjadi senjata yang mematikan dan ditakuti oleh lawan-lawannya.

22 September 2020

Liem Swie King adalah legenda bulutangkis Indonesia, yang menjadi salah satu atlet generasi pertama yang mendapat beasiswa PB Djarum pada tahun 1960-an.

16 Mei 2020

Klub bulutangkis PB Djarum terkenal telah melahirkan banyak pemain kelas dunia. Di kejuaraan sekelas All England, bertaburan nama-nama pemain seperti Kevin Sanjaya Sukamuljo Mohammad Ahsan, Tontowi Ahmad, Liliyana Natsir, Praveen Jordan, Melati Daeva Oktavianti dan lainnya. Nama-nama pemain lawas seperti Hariyanto Arbi, Liem Swie King, Christian Hadinata, Kartono, Heryanto dan lainnya juga pernah mencicipi menjadi juara di kejuaraan tertua sejagad.

12 Mei 2020

Setiap turnamen resmi Badminton World Federation (BWF) mempunyai sistem ranking poin yang berbeda-beda. Saat ini, BWF mempunyai tiga grade turnamen yang masing-masing di dalamnya terbagi dalam beberapa level. Berikut sistem ranking poin BWF yang berhak didapatkan oleh para atlet saat mengikuti turnamen.

TENTANG LIEM SWIE KING
Tempat/Tgl. Lahir : Kudus, 28 Februari 1956
Tahun Bergabung : 1971
Kategori Pertandingan : Tunggal Putra
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan