Maria Febe Kusumastuti
17 Oktober 2010
Pertemuan antara Dyonisius Hayom Rumbaka dan Taufik Hidayat akan terjadi di babak final Indonesia Grand Prix Gold. Kedua tunggal putra andalan Indonesia yang berbeda generasi ini, akhirnya bisa bersua di partai puncak
16 Oktober 2010
Satu-satunya tunggal putri yang tersisa, Maria Febe Kusumastuti akhirnya berhasil melangkah ke babak semifinal di gelaran Indonesia Grand Prix Gold
15 Oktober 2010
Indonesia tinggal menyisakan Maria Febe Kusumastuti di perempat final tunggal putri Indonesia Open Grand Prix Gold 2010.
15 September 2010
Babak pertama turnamen China Master 2010 mempertemukan antara Maria Febe Kusumastuti melawan Juara Dunia
25 Agustus 2010
Hari ini Febe mendapat pengalaman berharga dari Paris. Di Kejuaraan Dunia pertamanya, ia berhasil melaju sampai ke babak kedua
26 Mei 2010
Dua atlet PB Djarum yang mulai menghuni Pelatnas Cipayung semenjak awal tahun ini, memperlihatkan kemajuan menggembirakan
TENTANG MARIA FEBE KUSUMASTUTI
Tempat/Tgl. Lahir : Boyolali, 30 September 1989
Peringkat Dunia :

Tunggal Putri


Peringkat Nasional :

Tunggal Putri


Email : mariafebe_k@hotmail.com, mariafebe_k@yahoo.com
Tahun Bergabung : 2001
Kategori Pertandingan : Tunggal Putri
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Tinggi Badan : 162
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Dari bermain bersama keluarga, masuk klub, dan mulai berprestasi