Jeka Wiratama
15 Mei 2013
Ganda taruna putra menjadi salah satu nomor paling seru untuk disimak pada turnamen Djarum Sirnas Jakarta 2013. Dari kubu PB Djarum sendiri, Jeka Wiratama yang kini berpasangan dengan Vicky Rizky Pratama harus merangkak dari babak
04 Januari 2013
Rafiddias Akhdan Nugroho, pemain bertubuh jangkung ini sangat mudah di kenali di antara kerumunan para pemain. Ia terlihat paling tinggi diantara para pemain seusianya. Dengan tinggi 184 cm, ia tampak terlihat sebagai algojo di la
12 Oktober 2012
Ganda taruna PB Djarum yang belum lama ini diduetkan, Jeka Wiratawa/Kevin Ersa berhasil melaju ke babak perempat final BNI Astec Open VIII 2012. Berhadapan dengan unggulan pertama R Eka Fajar Kusuma/Rian Swastedian tak lantas memb
21 Juli 2012
Atlet ganda PB Djarum yang pada pekan lalu turut serta menjadi squad tim Indonesia di Asia School Badminton Championship 2012, Jeka Wiratama akan menjalani puasa tahun ketiga jauh dari orang tua. Sejak bergabung dengan PB Djarum p
17 Juli 2012
Asian School Badminton Championship yang diselenggarakan di Hong Kong, akhirnya harus tanpa wakil di sektor ganda putra, setelah dua wakil Indonesia Rizko Azzuro/Wildan Atmaja terhenti di semifinal sementara ganda besutan PB Djaru
14 Juli 2012
Selain beregu putri, tim beregu putra Indonesia pun berhasil tampil perkasa. Punggawa-punggawa muda berhasil menyumbangkan kemenangan dan menjadi juara grup untuk lolos ke babak semifinal Asian School Games 2012.
TENTANG JEKA WIRATAMA
Tempat/Tgl. Lahir : Solok, 06 Januari 1996
Peringkat Dunia :

Tunggal Putra


Peringkat Nasional :

Tunggal Putra


Email : jekawiratama@ymail.com
Tahun Bergabung : 2009
Kategori Pertandingan : Ganda Putra
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Tinggi Badan : 171
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Melihat papa main bulutangkis lalu diajak teman papa latihan