Berita Terkini
Home > Berita > Berita Terkini
05 November 2016
Langkah para pemain junior Indoenesia di kejuaraan bulutangkis World Junior Championsip 2016 untuk menembus babak semifinal akhirnya kandas. Kemenangan dari Korea Selatan 3-0 pada babak play off tak cukup membawa tim Indonesia melaju ke babak semifinal. Pada babak perempatfinal yang juga di langsungkan kemarin (4/11), tim Indonesia akhirnya terhenti di tangan tim Malaysia dengan 1-3....
04 November 2016
Pasangan putri Febriana Dwipuji Kusuma/Ribka menjadi satu-satunya wakil PB Djarum yang masuk ke babak semi final USM International Challenge 2016. Di laga perempat final di nomor ganda putri, Jumat (4/11) malam, Febriana/Ribka menang dua game langsung atas pasangan Monika Insani/Dianita Sarawati di Gelora USM Semarang....
04 November 2016
Turnamen USM International Challenge 2016 sudah memasuki laga perempat final. Di hari ke empat ini pasangan campuran Indonesia kembali membuat kejutan. Konon, pasangan didikan PB Djarum Yantoni Edy Saputra/ Marsheilla Gischa Islami menundukan unggulan dua Thailand Parinyawat Thongnuam/Natcha Saengchote dalam pertarungan adu setting di Gelora USM Semarang....
04 November 2016
Ganda campuran Indonesia asal PB Djarum Lukhi Apri Nugroho/Ririn Amelia menembus babak semifinal USM International Challenge 2016. Pada laga perempat final, Jumat (4/11) tadi, pasangan unggulan ke empat ini mengalahkan pasangan Indonesia lainnya M Robby Darwis/Monika Insany dengan dua game langsung di Gelora USM Semarang....
04 November 2016
Tim junior Indonesia yang berlaga pada kejuaraan bulutangkis World Junior Championshisp 2016 yang berlangsung di Bilbao, Spanyol berhasil menekuk tim Korea Selatan pada babak play off yang di langsungkan hari ini (4/11). Kemenangan Indonesia atas Korea Selatan di pastikan dari partai ketiga yang memainkan nomor tunggal putra melalui Chico Aura Dwi handoyo....
04 November 2016
Untuk sementara tim junior Indonesia yang berlaga pada World Junior Championships 2016 masih bisa bernafas lega. Sampai dengan partai kedua, para pemain masa depan Indonesia unggul 2-0 dari lawannya tim Korea Selatan. Pada partai kedua yang memainkan nomor tunggal putri, tim Indonesia menurunkan Gregoria Mariska. Melalui Gregoria inilah Indonesia unggul untuk sementara waktu dari Korea Selatan....
04 November 2016
Babak play off antara tim junior Indonesia dengan Korea Selatan sudah dimulai pada kejuaraan World Junior Championships 2016. Kedua tim yang sama-sama menjadi juara grup saling berhadapan hari ini (4/11). Indonesia yang menurunkan pasangan ganda putra Bagas Maulana/Muhammad Fachrikar langsung memimpin 1-0. Ganda putra yang selalu di turunkan ini sukses menaklukkan andalan Korea Selatan Min Yuk Kang/Su Kim Lim....
04 November 2016
Tim junior Indonesia yang telah memastikan diri menjadi pemimpin grup F1 pada kejuaraan World Junior Championsips 2016 akan bertemu dengan tim kuat Korea Selatan yang menjadi pemimpin di grup F2....
04 November 2016
Kejuaraan bulutangkis Bitburger Open 2016 sudah memasuki babak perempat final. Indonesia masih memiliki wakil di babak delapan besar dari nomor tunggal putra dan ganda putri. Jonatan Christie tampil sebagai wakil tunggal putra sementara pasangan Rizki Amelia Pradipta/Tiara Rosalia Nuraidah menjadi harapan di ganda putri....
04 November 2016
Tim junior Indonesia akhirnya berhasil menjadi juara grup F1 pada kejuaraan World Junior Championships 2016 yang berlangsung di Bilbao, Spanyol. Pada pertandingan kedua kemarin, tim junior Indonesia menaklukkan tim ruan rumah Spanyol. Hanya saja kemenangan kali ini tidak sesempurna kemarin saat menggunduli Norwegia. Indonesia menang dengan kedudukan akhir 4-1. Satu-satunya kekalahan  di alami oleh pemain tunggal putri Gregoria Mariska....