Christian Hadinata
21 Juni 2020

Mungkin tidak banyak yang tahu, ada kisah inspiratif di balik kesuksesan legenda bulu tangkis Indonesia, Christian Hadinata. Tepatnya, saat ia membela tim merah putih di final Thomas Cup 1986 silam.

16 Mei 2020

Klub bulutangkis PB Djarum terkenal telah melahirkan banyak pemain kelas dunia. Di kejuaraan sekelas All England, bertaburan nama-nama pemain seperti Kevin Sanjaya Sukamuljo Mohammad Ahsan, Tontowi Ahmad, Liliyana Natsir, Praveen Jordan, Melati Daeva Oktavianti dan lainnya. Nama-nama pemain lawas seperti Hariyanto Arbi, Liem Swie King, Christian Hadinata, Kartono, Heryanto dan lainnya juga pernah mencicipi menjadi juara di kejuaraan tertua sejagad.

27 Juli 2019

Bandung memang dikenal menjadi salah satu kota penyumbang atlet-atlet bulutangkis handal tanah air. Nama-nama legend bulutangkis seperti Iie Sumirat dan Taufik Hidayat lahir dari kota kembang ini.

28 Juni 2019

Hari ini, Jumat (28/6), GOR Djarum Magelang diramaikan para peserta Djarum Coaching Clinic 2019. Program yang menjadi agenda Bakti Olahraga Djarum Foundation itu, diikuti sebanyak 240 atlet dari usia 9-14 tahun.

31 Januari 2019

PB Djarum Kudus kembali turut ambil bagian di ajang Djarum Superliga Badminton 2019, yang akan berlangsung di Sasana Budaya Ganesha (Sabuga) Bandung, Jawa Barat, pada 18 - 24 Februari mendatang.

06 Oktober 2016

Untuk membentuk para calon juara bulutangkis, dibutuhkan tangan dingin dari pelatih-pelatih yang juga pernah ‘berbicara’ di kancah dunia.

TENTANG CHRISTIAN HADINATA
Tempat/Tgl. Lahir : Purwokerto, 11 Desember 1949
Tahun Bergabung : 1980
Kategori Pertandingan : Ganda Putra, Ganda Campuran
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan