Wisnu Yuli Prasetyo
08 Juni 2013
Indonesia masih berpeluang untuk memboyong gelar juara dari nomor tunggal putra pada kejuaraan Thailand Open Grand Prix Gold 2013. Peluang Indonesia kini bertumpu pada pemain lapis kedua, Wisnu Yuli Prasetyo.
07 Juni 2013
Pebulutangkis putra Indonesia, Wisnu Yuli Prasetyo menjadi satu-satunya pemain dari sektor tunggal yang bertahan sampai babak perempat final pada kejuaraan Thailand Open Grand Prix Gold 2013. Wisnu memenangi laga gengsi saat melaw
28 Februari 2013
Indonesia yang meloloskan tiga atlet tunggal putra ke babak kedua, akhirnya harus puas dengan hanya bergantung pada Tommy Sugiarto setelah dua atlet tunggal putra lainnya yakni Andre Kurniawan Tedjono dan Wisnu Yuli Prasetyo harus
27 Februari 2013
Andre Kurniawan Tedjono berhasil memastikan diri untuk berlaga di babak kedua German Open Grand Prix Gold 2013. Ia melaju ke babak kedua usai mengalahkan atlet Belgia berdarah Indonesia, Yuhan Tan dalam tiga game.
17 November 2012
Indonesia menyisakan Wisnu Yuli Prasetyo di babak semifinal tunggal putra Malaysia International Challenge 2012. Pemain Pelatnas tersebut berhasil mengalahkan pemain tuan rumah Joo Ven Soong 21-12, 23-25 dan 21-14. Di babak empat
01 April 2012
Atlet tunggal putra Pelatnas Wisnu Yuli Prasetyo berhasil lolos ke final Vietnam International Challenge 2012 tanpa emblem unggulan. Ia mengalahkan unggulan kedua di semifinal, dan akan berhadapan dengan unggulan pertama di final
TENTANG WISNU YULI PRASETYO
Tempat/Tgl. Lahir : Tulung Agung, 11 Juli 1994
Tahun Bergabung : 2015
Kategori Pertandingan : Tunggal Putra
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan
Tinggi Badan : 170
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Awalnya disuruh orang tua, tetapi akhirnya jadi senang dengan badminton