Tri Yuliana Nasrullah
19 April 2011
Enam dari delapan nomor unggulan tunggal putri di Kejuaraan Asia 2011 yang akan berlangsung di Sichuan, China, 19-24 April 2011 dipenuhi oleh bendera tuan rumah. Tim tunggal putri Indonesia yang berada di bawah bendera PB Djarum a
12 April 2011
Peringkat pebulutangkis putri PB Djarum, Maria Febe Kusumastuti tetap tak beranjak dari peringkatnya dunianya sejak minggu lalu. Dalam daftar peringkat resmi yang dikeluarkan oleh Badminton World Federation pada tanggal 7 April 20
09 April 2011
Bengkulu - Pertarungan ketat di nomor taruna memang tidak bisa di hindari. PB Djarum berhasil memastikan satu tempat di final ganda taruna putri, setelah dua pasangannya Farah Amalia/Gilbertha Agnesia akan bersua dengan Melati Dae
08 April 2011
Tim putri Indonesia akhirnya hanya berharap pada Adrianti Firdasari setelah perwakilan lainnya di tunggal dan ganda putri gugur kemarin (7/4) di turnamen Australian Open Grand Prix Gold 2011 yang berlangsung di Melbourne.
08 April 2011
Bengkulu - Farah Amalia yang biasanya berpasangan dengan Khaeriah Rosmini, di Bengkulu ini ia berlanjut berpasangan dengan Gilbertha Agnesia. Setelah di Palangkaraya lalu, mereka harus kandas di 16 besar
07 April 2011
Setengah dari tim putri merah-putih telah tanggal dari turnamen Australian Open Grand Prix Gold 2011 setelah empat dari enam wakil tunggal putri kandas kemarin (6/4).
TENTANG TRI YULIANA NASRULLAH
Tempat/Tgl. Lahir : Makassar, 19 Juli 2002
Tahun Bergabung : 2014
Kategori Pertandingan : Tunggal Putri
Tangan (Kiri/Kanan) : Kiri
Tinggi Badan : 154
Bagaimana mengawali karir bulu tangkis :

Awal ikut kakak latihan lama-lama jadi suka bulutangkis