Berita Terkini
Home > Berita > Berita Terkini
10 Agustus 2015
Pasangan ganda putra PB Djarum, Andrei Adistia/Hendra Aprida Gunawan berhasil melangkah mulus di Kejuaraan Dunia 2015 kali ini. Di pertandingan yang digelar Senin (10/8) sore, Andrei/Hendra berhasil menang dalam dua game langsung atas Matthew Fogarty/Bjorn Seguin dari Amerika Serikat....
10 Agustus 2015
Unggulan enam asal Taipei, Chou Tien Chen harus langsung tersingkir di ajang perburuan gelar Kejuaraan Dunia 2015. Atlet yang sempat tampil gemilang bahkan sanggup menghentikan Lin Dan di Taipei Open 2015, justru langsung kandas ditangan pebulutangkis Malaysia, Zulfadli Zulkifli pada Senin (10/8) sore....
10 Agustus 2015
Laga Kejuaraan Dunia 2015 resmi digelar mulai Senin (10/8) pagi. Hanya tiga wakil Indonesia yang bertanding di hari pertama turnamen bergengsi ini. Wakil pertama merah putih yang berlaga adalah pemain tunggal putra, Tommy Sugiarto....
10 Agustus 2015
Kehadiran kejuaraan BWF World  Championships 2015 rupanya membawa banyak pengaruh pada kebiasaan masyarakat Indonesia. Salah satunya adalah Widodo yang menjadi salah satu penonton Istora. Datang jauh-jauh dari Yoguakarta, Mas Wid, demikian biasa ia disapa sampai harus merelakan waktu kerjanya selama dua hari....
10 Agustus 2015
Kehadiran para pemandu sorak  di kejuaraan bulutangkis selalu membuat Istora Senayan Jakarta lebih berwarna. Kostum yang di kenakan, nyanyian yang di nyanyikan selalu membuat suasana di dalam Istora lebih meriah. Tak hanya menyanyikan lagu, terkadang mereka pun meneriakkan yel yel untuk membangkitkan semangat pemain. Tak jarang mereka pun membawa bedug kecil atau tepukan balon yang di sediakan panitia untuk menambah aksen dari timnya....
09 Agustus 2015
Istora Senayan mulai berbenah. Mendekati hari pertama kejuaraan bulutangkis BWF World Championsips 2015 Istora semakin mempercantik diri. Memang belum terlihat sempurna ornamen tata ruang maupun letak hiasan di tempat penyelenggaraan kejuaraan yang biasa disebut oleh masyarakat Indonesia sebagai Kejuaraan Dunia....
09 Agustus 2015
Tahun 2014 lalu, Zhao Yunlei berhasil “mengawinkan” gelar juara dunia. Bersama Zhang Nan ia sukses menjadi juara di sektor ganda campuran, sementara di ganda putri ia meraih mahkota juara bersama Tian Qing. Kali ini, ia pun kembali akan turun di dua nomor....
09 Agustus 2015
Juara dunia 2014 sekaligus juara All England 2015 asal Spanyol, Carolina Marin mengaku bahwa dirinya sangat senang bisa kembali bermain di Indonesia. Atlet yang memang kerap berlatih di Cipayung ini mengaku bahwa Indonesia menjadi salah satu tempat favoritnya bertanding....
09 Agustus 2015
Andalan merah putih di sektor ganda putri, Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari mengaku sudah siap untuk berlaga di Kejuaraan Dunia 2015. ...
09 Agustus 2015
Kejuaraan Dunia Bulutangkis tinggal hitungan jam memulai laga perdananya. Turnamen bergengsi yang akan digelar mulai besok (10/8) pag ini dipastikan akan menampilkan pertandingan papan atas dunia....